top of page

Field Trip to Pertamina Jatibarang

Pada Jumat, 27 April 2018, telah kunjungan ke Pertamina Asset III, Jatibarang Field. Acara ini dibuka untuk semua member IATMI SMUI. Peserta yang ikut dikumpulkan pada pagi hari, kemudian berangkat bersama – sama menuju lokasi dengan menggunakan bus.

Pertama diadakan presentasi penjelasan materi oleh pihak pertamina. Setelah presentasi, peserta diajak berkeliling field sambil diberikan penjelasan mnegenai apa saja yang ada dalam field dan kegunaannya. Peserta sangat antusias dan mengikuti setiap kegiatan dengan baik. Setelah semua kegiatan selesai, maka acara diakhiri dengan foto bersama. Pada sore hari peserta kembali menuju FTUI, dan baru tiba pada malam hari. Semoga dengan mengikuti acara ini dapat menambah pengetahuan dan wawasan member.

Fakultas Teknik, Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat 16424, Indonesia

  • instagram
  • twitter
  • youtube

©2019 BY IATMISMUI. PROUDLY CREATED WITH WIX.COM

bottom of page